Cyber library

Perpustakaan Universitas Nasional Meraih Akreditasi “A”

Perpustakaan Universitas Nasional (UNAS) meraih Akreditasi A dari Lembaga Akreditasi Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. Keputusan ini tertuang pada Sertifikat Akreditasi Nomor: 4514/1/PPM.02/X/2023 dan berlaku sejak 23 Oktober 2023 hingga 23 Oktober 2028.

Kepala Perpustakaan UNAS, Arie Gunawan, S.Kom., MMSI menyampaikan bahwa ini merupakan akreditasi pertama yang dilakukan oleh Perpustakaan UNAS “Puji Syukur Alhamdulillah, langsung mendapat nilai A” ucapnya pada Senin, (21/12/2023). Hasil akreditasi yang dicapai ini merupakan bukti bahwa pengelolaan Perpustakaan UNAS telah memenuhi Standar Nasional Perpustakaan Perguruan Tinggi yang ditetapkan oleh Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. Semoga dengan pencapaian Akreditas A, Perpustakaan UNAS dapat lebih meningkatkan kualitas layanan perpustakaan seiring dengan visi UNAS menjadi Universitas yang Unggul dan Terdepan.

Berita Populer

WhatsApp Image 2025-01-10 at 10.40
PENTINGNYA UJI SIMILARITY DALAM MENGERJAKAN SKRIPSI
WhatsApp Image 2025-01-02 at 11.04
Selamat Tahun Baru 2025!
WhatsApp Image 2024-12-20 at 11.45
Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional: Membangun Karakter Mahasiswa melalui Kepedulian Sosial
Picture1
PERAN STRATEGIS PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS DALAM MENGHADAPI TREN DAN TANTANGAN ERA DIGITAL
Picture1
Pustakawan UNAS Ikuti Workshop Manajemen Data Riset, Tingkatkan Kompetensi Digital

Artikel Populer

Berita Lainnya

Doc1
Bedah Buku “Rekam Jejak Islam Nusantara : Keturunan Hadramaut. Pagaruyung, Palembang di Maluku Utara dan Banda Neira, Maluku”
Untuk memperingati hari lahirnya Pusat Pengajian Islam (PPI) Universitas Nasional yang ke 39 tahun, mengadakan...
Read More
cov
Pelatihan Workshop Repository “Be The Excellent Eprints Services”
Dengan semakin sedikitnya ruang yang tersedia pada suatu lembaga atau institusi dalam menyediakan tempat...
Read More
Perpustakaan
Perpustakaan: Jantung Universitas
Perpustakaan, dengan berbagai koleksi buku, sumber daya, dan teknologi modern, bukan sekadar bangunan...
Read More