Cyber library

KEMBALI BERSAMA WORKSHOP REFRESHMENT WEB

Sabtu, 22 Februari 2024, Biro Penjaminan Mutu menyelenggarakan workshop refreshment web untuk UPT Fakultas yang digabungkan dengan UPM Unit Kerja. Workshop ini dilaksanakan di Kampus Universitas Nasional dan dihadiri salah satunya oleh staff Unit Penjaminan Mutu Perpustakaan, Yulia Zahra Yamini, S.IP. Acara ini dimulai pukul 10:00 pagi dan berlangsung selama 1 hari.

Tujuan dari workshop ini adalah untuk memberikan pembaruan dan penyegaran mengenai pengelolaan web. Narasumber yang hadir berasal dari Badan Pengelolaan Sistem Informasi UNAS, yang memberikan materi tentang strategi pengelolaan konten web dan optimisasi SEO. Dalam workshop ini, peserta diberikan kesempatan untuk berdiskusi dan praktik langsung dalam mengelola web unit kerja masing-masing.

Harapan dari kegiatan ini adalah agar Fakultas dan Badan Biro dapat lebih aktif dalam merilis artikel setiap harinya di website unit kerja. Dengan adanya peningkatan kemampuan pengelolaan web, diharapkan setiap unit kerja dapat memberikan informasi yang lebih aktual dan menarik bagi masyarakat luas. Workshop ini juga diharapkan dapat meningkatkan kolaborasi antar unit kerja dalam pengelolaan konten web.

Berita Populer

WhatsApp Image 2025-10-07 at 14.45
Sejarah Galeri Sutan Takdir Alisjahbana
Header
Pemanfaatan AI untuk Keunggulan Akademik: Clarivate Tampilkan Inovasi Riset dan Katalogisasi
Reader & Visitor Of The Month
fdguf
Kelas Literasi Referensi Libtalks: Kecakapan Berbahasa dan Literasi dalam kepuastakawanan
Screenshot 2025-09-13 102819
“Sutan Takdir Alisjahbana dan Pertanyaan Besar tentang Mesin dan Manusia”

Artikel Populer

Berita Lainnya

c4kvt3uk6edj8bp
🎥🍿 LIB-FLIX di Perpustakaan hadir lagi! 
Kali ini kita bakal nonton bareng film “Petaka Gunung Gede” 🎬 Siap-siap merinding bareng! 👻  🗓 Kamis,...
Read More
Screenshot 2025-09-13 102819
“Sutan Takdir Alisjahbana dan Pertanyaan Besar tentang Mesin dan Manusia”
         Jika Sutan takdir Alisjahbana masih hidup di era kecerdasan buatan (AI), mungkin ia akan menjadi...
Read More
hari pustakawan
SELAMAT HARI PUSTAKAWAN NASIONAL! 💛
📚 Selamat Hari Pustakawan Nasional! Di balik ketenangan perpustakaan, ada sosok tangguh yang menjaga...
Read More